Akses Jalan Tergerus Abrasi Warga Kusamba Terancam Terisolasi

Klungkung – Surya Dewata

Abrasi parah di desa Kusamba yang disebabkan oleh alam yaitu gelombang laut menggerus jalan pinggir pantai. Ada 25 kepala keluarga (KK) bermukim disini.

Besarnya gelombang laut menghantam senderan pelindung pantai sehingga menggerus akses jalan masyarakat sehari – hari.

Aktivitas warga sebagai petani garam dan nelayan akan lumpuh tidak lagi bisa beraktivitas karena akses jalan terputus

Garam yang dihasilkan disini berupa garam untuk memenuhi kebutuhan spa dan bahan obat kecantikan. Pemda Klungkung juga sudah membuat rumah kaca untuk garam.

Jika abrasi dibiarkan maka aset ini akan terbengkalai dan nantinya akan menimbulkan atensi bahwa ini penyalah gunaan dana.

Untuk itu bencana alam abrasi harus segera ditangani karena ini terkait dengan bencana alam.

Jalan satu – satunya untuk menuju Cagar Budaya tanpa benda yang ada di Kusamba yang juga merupakan aset dari Pemda Klungkung.

Mau tidak mau ini harus menjadi prioritas utama karena sudah disiapkan blue print nya. Kalau ini dibiarkan maka perencanaan pembangunan akan berulang kembali memunculkan kondisi yang tidak berkesinambungan.

Salah satu warga Kadek Kartika menyampaikan kondisi pantai Kusamba sekarang mengalami abrasi berat dan warga semakin hari kian resah karena ombak semakin hari semakin membesar.

“.Setau saya ombak sudah menggerus pinggir pantai kurang lebih sejauh 50 meter. Kalau ombak lagi besar sampai masuk ke halaman rumah ,”.jelasnya.

” Kami berharap kepada pemerintah dan pihak terkait untuk segera melakukan perbaikan penahan gelombang agar abrasi tidak bertambah parah ,”.imbuhnya

Hal senada diungkapkan Made Serengkig ibu paruh baya yang telah lama bermukim disini mengatakan abrasi telah merusak akses jalan warga. Otomatis tidak bisa di lewati sepeda motor mauoun mobil.

Ditambahkan, dari pihak Pemerintah sudah ada yang turun mengecek kondisi pesisir pantai Kusamba

Haji Mashudi yang juga tonggal disini mengatakan hari ini agak sepi karena masyarakat Kusamba merayakan hari raya Nyepi besok. Petani garam juga berhenti sampai usai hari raya Nyepi.

Rusaknya akses jalan karena abrasi masyarakat merasa kesulitan seperti menfambil air laut bahan garam. Garam lebih banyak dikirim ke Jerman untuk massage

” Kami mohon kepada Pemkab Klungkung agar secepatnya untuk memperbaikinya ,” ujarnya

Related Posts

Qonaqlar kazinonun mobil proqramından istifadə edərək Pin Up casino hədis avtomatında əylənə bilərlər. pin up Bonus 72 saat ərzində mərc edilməlidir. avtomatik olaraq Onların əsl üstünlüyü əsl kazino atmosferini coşğunluq etmək imkanıdır. pin-up casino giriş Hesabınızın Kassir bölməsində valyuta ödənişlərini edə bilərsiniz. pin up apk