Anggota DPR RI Komisi VI Serap Aspirasi Rakyat Lewat Reses di Banjar Puri Candra Asri

Gianyar – Surya Dewata

Anggota Komisi VI DPR RI I Nyoman Parta, pada masa reses kali ini adalah untuk bisa kembali menyerap aspirasi rakyat di Banjar Puri Candra Asri, Minggu (26/2).

Dalam kesempatan yang baik tersebut, politisi asal Desa Guwang, Kecamatan Sukawati, Gianyar saat ini lagi terus berjuang dalam pembahasan Undang-Undang (UU) Provinsi Bali dan sekarang hal itu lagi dibahas di sensus antara pihak DPR RI dengan Pemerintah Pusat.

Maka dari itu, saya memohon dukungan dan doa dari masyarakat agar usulan tersebut bisa disetujui sehingga Bali punya UU sendiri, dan semoga Bali mendapatkan dana untuk merawat kebudayaan dan Desa Adat

Jika ini berhasil akan jadi suatu kebanggaan bagi kita orang Bali, selain itu Desa Adat di Bali diakui secara nasional.

Selain mengenai UU Provinsi Bali, yang lagi diperjuangkan di Senayan adalah mengenai program Kredit Usaha Rakyat (KUR).

Dimana KUR ini nantinya sepenuhnya diperuntukan untuk rakyat, ada KUR untuk Petani Peternak dan KUR untuk Pekerja Migran yang memang membutuhkan dana, dan dipastikan dari dana KUR ini tidak akan dikenakan persyarstan atau yang namanya anggunan.

dengan adannya KUR untuk Pekerja Migran Saya berharap makin banyak pemuda Bali mencari pengalaman kerja ke luar negeri maksimal bisa bekerja hingga 5 sampai 10 tahun setelah itu pulang bekerja di Bali.

Selanjutnya, Parta dalam menyerap aspirasi rakyat juga mensosialisasikan mengenai Eco Enzyme dan cara pembuatannya. Menurutnya Eco Enzyme sangat mudah dibuat, dan tentunya sangat ramah lingkungan, serta banyak manfaatnya.

Sembari menambahkan, kegiatah reses di Banjar Puri Candra Asri sangat disambut baik oleh Kadus Komang Merta Jiwa bersama warga masyarakat setempat.

“Selain itu, Banjar Puri Candra Asri merupakan salah satu tempat lokasi reses yang harus dikunjungi. Dimana kegiatan reses sudah dimulai pada tanggal 22 Pebruari 2023, dan berakhir pada tanggal 28 Pebruari 2023,” pungkasnya.

Kadus Komang Merta Jiwa bersama warga masyarakat setempat menyampaikan ucapatan terima kasih atas kehadiran Anggota Komisi VI DPR RI I Nyoman Parta di Banjar Puri Candra Asri dalam kegiatan resesbyang dilakukan, Minggu (26/2) terutamanya dalam rangka menyerap aspirasi rakyat.

Kami warga Banjar Puri Candra Asri juga berencana akan melakukan perbaikan bale Banjar. Dengan kehadiran Anggota Komisi VI DPR RI Nyoman Parta ini sekiranya bisa sedikit membantu untuk merealisasikan anggaran.

Semoga dengan bantuan yang diberikan oleh beliau nantinya bisa membantu untuk memperbaiki bale Banjar, sebagai salah satu wujud kecintaan beliau kepada warga Banjar Puri Candra Asri. SUS

Related Posts

Qonaqlar kazinonun mobil proqramından istifadə edərək Pin Up casino hədis avtomatında əylənə bilərlər. pin up Bonus 72 saat ərzində mərc edilməlidir. avtomatik olaraq Onların əsl üstünlüyü əsl kazino atmosferini coşğunluq etmək imkanıdır. pin-up casino giriş Hesabınızın Kassir bölməsində valyuta ödənişlərini edə bilərsiniz. pin up apk