Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gereja Pantekosta Di Indonesia Jemaat Getsemani Kuta

Badung – Surya Dewata

Peletakan batu pertama pembangunan Gereja Pantekosta Di Indonesia, jemaat Getsemani Kuta – Badung dilaksanakan hari Jumat 05/07/2024

Sekda Badung Adi Arnawa mewakili bupati Badung Giri Prasta melakukan Peletakan batu pertama pembangunan geraja.

Dijelaskan mengapresiasi dan Pemerintah Badung hadir membantu masyarakat tanpa membedakan agama manapun membangun tempat ibadah.

Badung sebagai daerah pariwisata pemerintah turut mensupport memfasilitasi setidaknya memudahkan untjk beribadah.

Pemerintah Badung mensupport sejumlah 7,4 miliar lebih. Mudah – mudahan dengan pembangunan gereja ini kebersamaan, sinergitas, solidaritas, persatuan dan kerjasama tetap terjaga.

” Pembangunan gereja ini semoga bisa memberikan vibrasi terjadinya perdamaian serta kesatuan dan persatuan ,” ucapnya

Ditanyakan terkait kemacetan lalulintas di Badung Adi Arnawa menjelaskan pemerintah sangat menyadari hal ini dan sebagai daerah pariwisata berpotensi kemacetan.

Untuk hal tersebut pemerintah Badung sudah mulai dengan pembebasan lahan dengan anggaran 250 miliar untuk pembuatan jalan baru menuju Uluwatu
salah satu kemacetan di Garuda Wisnu Kencana (GWK)

Orang banyak berkunjung ke Uluwatu melihat kesenian seperti Kecak sambul menikmati Sunset.

Dengan dibangunya jjalan baru di barat orang tidak lagi melwwati GWK sehingga meminimalis kemacetan.

Pemerintah sekarang sudah membangun jalan lintas Selatan dari Sawangan sampai Melasti.

Ke depan pemerintah akan membangun jalan tol dari under pas menuju Sawangan tidak harus melewati GWK. Ini akan meminimalis kemacetan.

Tahun 2024 sudah di anggarkan 250 miliar untuk pemebebasan lahan, tahun 2025 dianggarkan 300 miliar. Mudah – mudahan di perubahan 2025 sudah tuntas ,” jelasnya

Pendeta Jonathan Soeharto M.Th sebagai gembala gereja menjelaskan Badung sebagai pusat pariwisata sudah wajar membantu dengan apa yang dimiliki dan tidak pilih – pilih perbedaan agama.

Pemkab. Badung secara khusus telah membantu, kita mengapresiasi ini sebagai buktj kerukunan umat beragama.

” Target pengerjaan bangunan seluas 5 are dengan biaya 7,5 miliar lebih selesai sampai bulan Desember 2024. Ini merupakan geraja bersejarah sudah berusia 50 tahun sekarang kondisinya sudah mulai bocor – bocor.
Pada Safari Natal bapak Bupati melihat kondisi ini.Jemaat yang tecatat 400 tetapi ditambah simpatisan lebih dari itu ,” ucapnya.

Ditambahkan, selama pembangunan berjalan sementara jemaat di arahkan je 423 dengan 250 kursi.

” Mohon doa restunya semoga apa yang dikerjakan Pemkab. Badung banyak memberikan berkah bagi banyak orang ” tutupnya.

Sementara Ketua DPW PWDPI Bali (Persatuan Wartawan Duta Pena Indonesia) Mujiardi Santosa serta Sekjen PWDPI Bali Maichel Benedictu yang juga Kabiro Badung Timsus Media mengucapakan selamat dan sukses atas pembangunan gereja Pantekosta Di Indonesia jemaat Getsemani Kuta.

Ini sebagai bentuk kokaborasi dan sinergitas Pemkab. Badung dengan jemaat Getsemani Kuta dan terutama dengan seluruh umat di kabupaten Badung.

Letnan kolonel R.H.Lubos.SH.MH Wak
il Kepala Hukum Kodam pada acara tersebut turut mengucapkan selamat dan dibangunya geraja Pantekista, semoga berjalan dengan baik dan lancar

Related Posts

Qonaqlar kazinonun mobil proqramından istifadə edərək Pin Up casino hədis avtomatında əylənə bilərlər. pin up Bonus 72 saat ərzində mərc edilməlidir. avtomatik olaraq Onların əsl üstünlüyü əsl kazino atmosferini coşğunluq etmək imkanıdır. pin-up casino giriş Hesabınızın Kassir bölməsində valyuta ödənişlərini edə bilərsiniz. pin up apk